June 16, 2012

7 Atraksi Air Mancur Paling Bagus Di Dunia


Kamu pasti sudah tahu apa itu air mancur bukan, biasanya airmancur di gunakan untuk memperindah suatu bangunan,  biasanya air mancur tersebut di bangun seindah mungkin dengan pola pancuran air yang di buat semenarik mungkin sehinga sunguh enak untuk di lihat.

 Nah, berikut ini ada 7 Atraksi Air Mancur Paling Menarik di Dunia seperti di kutip darithetravelerszone.com.
»»  Read More...

10 Fakta Unik Dan Menakjubkan Dari El Clasico



El Clasico (bahasa Inggris: The Classic), juga dikenal sebagai El Derbi Español atau El Classic yang merupakan nama generik yang diberikan untuk setiap pertandingan sepak bola antara FC Barcelona dan Real Madrid.

Hal ini ditentang setidaknya (dan biasanya) di-setiap tahun sebagai bagian dari kompetisi La Liga Spanyol, dengan maksimum sembilan pertandingan per tahun, dengan dua tambahan di Copa del Rey, Liga Champions, dan Supercopa de España, dengan lain mungkin dalam UEFA Super Cup. Selain Final Liga Champions, mereka adalah klub yang paling mengikuti pertandingan sepak bola di dunia, disaksikan oleh ratusan juta orang.
»»  Read More...

Cara Menyusun Salad Saat Di Pizza Hut

Pertama-tama ambil sedikit untuk menjadikan alasnya
 
Lalu mulai menyusun hingga menjadi menara seperti gambar berikut:
»»  Read More...

June 14, 2012

Asal-Usul Rambut Mohawk


 

Mohawk adalah sejenis gaya rambut yang fenomenal, unik dan nyentrik karena sangat berbeda dengan penataan rambut pada umumnya. Gaya rambut ini pada umumnya memotong habis bagian sisi kiri dan kanan, kemudian menyisakan bagian tengahnya saja dari depan hingga kebelakang. Sekilas memang serupa dengan bentuk rambut kuda.
»»  Read More...

Perahu Unik Terbuat Dari Kaleng Bir



Darwin Beer Can Regatta adalah sebuah even yang telah diselenggarakan setiap tahun sejak 1974 di Darwin, Northern Territory, Australia di pantai Mindil. Peserta membuat perahu menggunakan kaleng bir kosong, kaleng soda, botol minuman ringan dan karton susu.

 Kapal tidak diuji untuk kelayakan, yang penting bisa ngambang di air, dan orang-orang yang berdandan berantakan adalah bagian dari hiburan hari itu. 
»»  Read More...

Miniatur Bangunan Yang Terbuat Dari Kertas



Christina Lihan menciptakan model bangunan terkenal di dunia yang memperlihatkan bagian-bagian detailnya dari kertas, menggunakan pengalamannya sebagai arsitek untuk menciptakan model dari bagunan terkenal dan ruang perkotaan secara detail. Yang menariknya, karya tersebut dibuat hanya menggunakan kertas. 

Christina Lihan menciptakan patung kertas yang rumit sebesar dua sampai enam inci. Ia telah membuat model bangunan seperti Menara Eiffel Taj Mahal sampai rumah pribadi maupun rumah penduduk di Amerika. Lihan membuat karyanya itu sampai ke detail-detailnya. 
»»  Read More...

50 Gedung Paling Unik Didunia


1. KERALA HOUSE BOATS (ALAPPUZHA, ALLEPPEY, KERALA, INDIA)



»»  Read More...

10 Nama Klub Sepak Bola Paling Unik Didunia



Kebetulan lagi nonton EURO 2012 Denmark vs Portugal : 2-3 Infomanier jadi pengen berbagi nama klub paling unik didunia.

Dalam daftar Top List kali ini, ada Sepuluh klub sepakbola dengan nama paling aneh.

 Dari yang nyaris tidak bisa dibaca, bikin lidah keriting, bikin mata juling, dan kepala jadi pusing. 

Klub-klub aneh tapi nyata dari tanah Eropa sampai daratan Indonesia.
»»  Read More...

Foto-Foto Kuda Keren


Sedang mencari gambar kuda yang bagus buat di jadikan wallpaper? di sini tempatnya. Infomanier menemukan 20 Lebih foto-foto kuda yang sedang berpose keren.
»»  Read More...

Jembatan Paling Menakutkan Di Inggris


Jembatan yang terdapat di bawah tanah ini mungkin merupakan gambaran dari Khazad-d�m in the Mines of Moria,di mana Gandalf berhadapan dengan Balrog dalam film 'The Lord of the Rings'.

Jembatan ini adalah peninggalan bekas aktifitas penambangan bawah tanah di Inggris,
dan terdiri dari jembatan kayu yang didukung oleh rantai besi berkarat yang dibawahnya tebing-tebing terjal yang siap memangsa kita.
»»  Read More...

June 13, 2012

Kode Rahasia BB Storm


Disini saya akan memberi tahu tentang cara kerja tombol rahasia pada Blackberry Storm.
Sebelum saya jabarkan saya mohon anda untuk membaca terlebih dahulu langkah-langkah PENTING yang akan saya jelaskan sebagai berikut:
Dikarenakan BB Storm adalah layar sentuh jadi diperlukan pengaturan terlebih dahulu untuk menjalankan Kode Rahasia yang akan anda coba nantinya.
    • Langkah Pertama:
»»  Read More...

Bulan Madu, Mark Zuckerberg ke McDonald's


Bulan Madu, Mark Zuckerberg Makan Siang Romantis di McDonald's

Pengantin baru Mark Zuckerberg dan istrinya bulan madu ke Roma. Mungkin Anda menyangka pria kaya ini selalu memilih restoran mahal selama bulan madu. Nyatanya, Mark dan istrinya Priscilla malah memilih McDonald's untuk makan siang romantisnya!
»»  Read More...

Es Krim Anti Leleh Dari Nestle


Hebat! Ada Es Krim Anti Leleh dari Cina

Semua orang tahu bahwa es krim yang tidak dimasukkan ke kulkas lama-lama akan mencair. Namun, Cina berinovasi dengan menciptakan es krim anti leleh. Wow, hebatnya! Lantas, bagaimana caranya es krim ini tidak meleleh meski udara panas?
»»  Read More...

Asal Usul Kata F*ck

Bagi yang belum mengerti, “fuck” adalah sebuah kata yang (mungkin) sangat sering kita dengarkan, dengan konotasi yang sedikit negatif. Sering dijumpai terutama pada film-film dewasa. Ada berbagai versi cerita tentang asal usul kata “fuck” ini.
»»  Read More...

5 Olah Raga Asli Dari Indonesia


Apakah olahraga favorit anda? Sepakbola? Bowling? Atau mungkin bersepeda? Apapun olahraga kesukaan anda, jika anda rutin melakukannya, pasti akan membawa dampak yang baik bagi kesehatan tubuh dan juga mental anda. Karena olahraga seperti sepakbola misalnya, tidak hanya menyehatkan fisik tetapi juga melatih interaksi sosial anda.
»»  Read More...

June 12, 2012

Peti Mati Unik Dari Ghana


Mengapa peti mati harus kotak membosankan, di mana Anda dapat memesan harus dibuat dalam bentuk lobster, telepon genggam, unggas,atau sepatu? Penduduk asli sebuah bangsa Afrika kecil Ghana percaya bahwa pemakaman - itu bukan perpisahan sedih almarhum, dan merayakan transisi sayang kepada mereka.

Hak untuk dunia yang lebih baik. Hal ini di sini bahwa ada tradisi menempatkan mayat dalam peti mati dari khusus cerah.

»»  Read More...

Bagian Otak Yang Menyebabkan Seseorang Menjadi Gay


http://static.inilah.com/data/berita/foto/1425082.jpg

Tak ada yang mengetahui pasti pendorong preferensi seksual seseorang. Namun, berdasar ujicoba terbaru ilmuwan China, ditemukan zat otak pendorong orang menjadi gay.

Serotonin diketahui mampu mempengaruhi perilaku seksual seperti ereksi, ejakulasi dan orgasme pada tikus dan manusia. Senyawa ini biasanya juga mengurangi aktivitas seksual seseorang.

»»  Read More...

10 Mainan Termahal Didunia


Kebanyakan mainan-mainan di bawah ini yang membuatnya paling mahal dikarenakan terbuat dari emas, berlian, kristal, rubi dan safir. Berikut 10 Mainan yang mahal di dunia.
1. Hot Wheels 23 Karat 

»»  Read More...

Foto-Foto Casing iPhone Yang Unik

iPhone Case for Tough Guys and Street Fighters
»»  Read More...

Fakta Mengenai Tulang



Jumlah tulang
Secara total terdapat 206 tulang dalam tubuh kita. Tulang Paha adalah tulang yang terbesar dalam tubuh kita. Sedangkan tulang Sanggurdi adalah tulang terkecil dalam tubuh kita.



Tulang Anda Tidak Statis
Banyak orang berfikir bahwa tulang mereka tidak berubah dan permanen. Sebenarnya tulang kita merupakan jaringan hidup yang secara berkala (konstan) mengalami pembongkaran dan beregenerasi. Hal ini yang disebut remodelling tulang.
»»  Read More...

Nicholas Sang ilama Peramal EURO


Nicholas Sang Llama Peramal Juara Euro

Euforia Piala Dunia 2010 lalu diramaikan oleh ramalan Paul si Gurita. KiniNicholas si Llama turut menyemarakkan Euro 2012 dengan ramalannya.
»»  Read More...

6 Apartemen Paling Unik


1. Waldspirale di Darmstadt



Salah satu artis dari Wina, Friedensreich Hundertwasser, telah merancang apa yang telah menjadi salah satu yang lebih unik dan merangsang visual bangunan di dunia. Dengan lebih dari 1000 jendela yang unik, individual pegangan di jendela dan pintu, atap yang hidup, cafe, tempat parkir, restoran, bar, taman bermain, dan berlari sungai, Waldspirale di Darmstadt, Jerman merupakan keajaiban arsitektur.
»»  Read More...

June 11, 2012

Tips Cara Meninggikan Badan


Banyak yng bilang jika pertumbuhan tubuh wanita terhenti pada saat usia 18-21 tahun. Hal itu tidaklah benar jeng!!! Anda masih punya cara meninggikan badan walaupun usia anda sudah di atas itu. Caranya, kombinasikan asupan makanan, latihan fisik, dan tidur teratur hingga usia 30 tahun.
»»  Read More...

Kisah Unik, Seseorang Yang Membayar Denda Ibunya 57 Tahun Lalu



hanya ilustrasi


Pria ini berupaya menjadi warga negara yang baik. Dia membayar denda lalu lintas yang diberikan kepada ibunya tahun 1954.

Seorang pria yang tidak diungkapkan namanya sedang membersihkan rumah ibunya dan menemukan selembar bukti pelanggaran untuk mobil berpelat Oklahoma di York, Nebraska. Kejadian itu berlangsung pada 13 Juli 1954.

»»  Read More...

10 Pekerjaan Paling Menyebalkan Didunia

1. Petugas kebersihan di Teater Porno
[Image: a96873_a539_5-janitor.jpg]
Petugas kebersihan sendiri adalah pekerjaan yang sangat buruk. Tapi, petugas kebersihan teater porno adalah pekerjaan terburuk di daftar ini. Tanggung jawab utama dari petugas kebersihan teater porno adalah membersihkan Teater setelah setiap acara tersebut telah selesai..
»»  Read More...

10 Bandara Paling Menyebalkan Didunia


http://static.inilah.com/data/berita/foto/1795959.jpg
Meski hanya tempat persinggahan penumpang pesawat, bandara diharapkan memenuhi semua kebutuhan. Jika tidak, maka akan dikatakan menyebalkan. Bandara mana saja yang paling menyebalkan?

Tempat yang aman, suasana nyaman, antrian berbudaya, makanan lezat dan ketertiban gerbang-gerbang pesawat merupakan beberapa hal yang membuat bandara disukai penumpang. CNNGo mengadakan jajak pendapat untuk mengetahui bandara yang dianggap menyebalkan.

»»  Read More...

7 Penyebab Orang Sekarang Banyak Yang Budek


blog-apa-aja.blogspot.com
Telinga merupakan indera yang penting bagi tubuh dan kelangsungan hidup. Namun, secara tidak sadar orang melakukan kegiatan yang dapat membahayakan indera pendengarannya. Apa saja faktor yang bisa bikin orang budek?
»»  Read More...

Foto Terakhir Sebelum Tragedi Sukhoi


Satu lagi musibah terjadi Phylovers. Pesawat jenis Sukhoi Superjet 100 hilang kontak saat melakukan penerbangan di sekitar kawasan gunung Salak Bogor, Jawa Barat sekitar jam 14.33. Pada hari Rabu (9/5/2012) sore. Pesawat Sukhoi yang ditumpangi 47 orang tersebut diperkirakan jatuh dan menabrak gunung Salak setelah hilang kontak dengan Bandara Internasional Soekarno-Hatta.
»»  Read More...

7 Suara Yang Paling Menyebalkan



Dalam kehidupan sehari-hari, pasti ada saja suara-suara yang bisa membuat kita kesal. Mulai dari suara klakson di jalan, suara musik yang keras, hingga suara kendaraan yang lalu lalang setiap pagi, siang dan malam. Tapi pernahkah anda berpikir suara apa yang selama ini paling mengganggu dan membuat kesal?
»»  Read More...

Bentuk Teh Celup Yang Unik


»»  Read More...

Arti Dari Kalimat "Hompimpa Alaiumgambreng"




Hompimpa atau hompimpah adalah sebuah cara untuk menentukan siapa yang menang dan kalah dengan menggunakan telapak tangan yang dilakukan oleh minimal tiga peserta. Secara bersama-sama, peserta mengucapkan kata hom-pim-pa. Ketika mengucapkan suku kata terakhir (pa), masing-masing peserta memperlihatkan salah satu telapak tangan dengan bagian dalam telapak tangan menghadap ke bawah atau ke atas. 
»»  Read More...

Foto Lucu Hewan Terjebak di Tempat Yang Ta Terduga


Melihat foto-foto ini bisa membuat Anda bertanya pada diri sendiri bagaimana mereka bisa sampai di sana? Ini benar-benar luar biasa. Hewan ini terjebak di tempat-tempat tak terduga. Tapi oleh siapa? Mungkin dengan diri mereka sendiri? Apakah jawaban begitu mudah dan pada saat yang sama begitu aneh? Anyway, hewan-hewan ini benar-benar begitu gila dan lucu untuk dilihat.











INFOMANIER.blogspot.com


»»  Read More...

Kejujuran Orang Jepang Yang Sulit Ditiru Orang Indonesia



Sebenarnya sih ini bukan pasar yah karena penjual disana adalah para petani yang membuka lapak sendiri-sendiri untuk menjual hasil kebunnya yang tersisa (kebanyakan).

Dan kalau dilihat, tidak ada bedanya dengan pasar yang ada di Indonesia, kecuali satu perbedaannya yaitu tidak ada orang yang menjaga untuk lapaknya tersebut.

»»  Read More...

9 Manfaat Sering Jalan Kaki

http://mediasehat.com/artikel/serbaserbi/gambar/jalankaki250.jpg
Jika anda selama ini malas untuk jalan kaki pikirkan kembali. Karena menurut sebuah penelitian, jalan cepat bisa mengurangi sembilan jenis penyakit. Ternyata kita bisa menyembuhkan penyakit tanpa harus mengeluarkan uang.
Mulai sekarang rajin-rajinlah jalan kaki dan rasakan manfaatnya. Berikut 9 jenis penyakit yang bisa disembuhkan dengan berolahraga yang bertumpu pada kaki tersebut.

»»  Read More...

Ranjang Berteknologi Tinggi

Jika Anda mengira tempat tidur dibuat hanya untuk tidur, pikirkan lagi - atau setidaknya cobalah tidur di tempat tidur yang satu ini. Tempat tidur futuristis yang didesain oleh HiCan ini demikian canggih, seperti tempat tidur virtual all-in-one. Nyaman dan private untuk membaca, relaks, tidur atau terjaga dengan hiburan lengkap.
»»  Read More...

5 Lobby Hotel Termewah Didunia



Lobby adalah babak pertama dalam kisah dan pengalaman Anda dalam berhubungan dengan sebuah bangunan bernama hotel. Bisa dikatakan segala sesuatunya terjadi di sana. Anda tiba, Anda bersua, dan Anda meninggalkannya pun semua melalui sebuah ruangan bernama lobi. 

Oleh karena itu tak mengherankan kalau banyak pengusaha hotel yang mendesain salah satu jiwa dari hotelnya ini dengan sangat mempesona, fantastis dan luar biasa indah, namun tetap terlihat bijaksana sehingga dapat meninggalkan kesan menawan yang diinginkan. Dari Paris hingga kota kecil Puebla di Meksiko sana, berikut ini adalah beberapa lobi hotel paling menawan di dunia yang membuat Anda tak akan pernah melupakan pengalaman check in dan check out Anda.
»»  Read More...

June 10, 2012

Cerita Pernikahan Yang Nyaris Menjadi Maut


DuniaQ Duniamu
Perkenalan saya dengan Tom begitu singkat. Sewaktu saya duduk di bangku kuliah di Indiana University, kami berdua dipertemukan oleh seorang teman pada tahun 2005 lalu. Sejak itu, hubungan pertemanan kami menjadi lebih intens dan sangat dekat. 

Hobi kami berdua kebetulan serupa, yaitu sama-sama suka bersepeda. Dan setahun kemudian, saya dan Tom merencanakan sebuah petualangan seru: mengelilingi kota tempat saya tinggal dengan mengayuh sepeda tua. Setelah beberapa kilometer dilalui, akhirnya kami memutuskan untuk beristirahat sejenak. Entah mengapa, kala saya dan Tom tengah asyik berbincang, saya baru menyadari kalau ia memiliki mata biru dan senyuman yang dapat meluluhkan hati.
»»  Read More...