Sejarah manusia diwarnai dengan begitu banyak perang. Itulah sebabnya banyak bangsa yang kemudian membangun benteng untuk bertahan dari serangan musuh. Dan inilah 5 benteng yang tidak tertaklukan sepanjang sejarah!
1. Masada – Israel
Kalau kita membahas tentang benteng yang tidak tertaklukan, kita tidak dapat melewatkan benteng Masada di Israel ini yang tidak termakan waktu. Dibangun di puncak batu yang terisolasi dan sangat dekat dengan Laut Mati. Dibangun di ketinggian 1300 kaki yang membuatnya sulit ditaklukan.1. Masada – Israel
2. Alamut – Iran
Benteng lainnya yang selamat sepanjang sejarah adalah benteng Alamut yang berarti Sarang Burung Elang. Dibangun dipuncak tebing yang hampir mustahil untuk didaki.
3. Janjira – India
Sebetulnya bentuk benteng ini sangat biasa dan kelihatan mudah untuk ditaklukan. Namun melihat posisinya yang ditengah laut membuatnya seperti pulau sendiri dan hampir mustahil ditaklukan.
4. Malbork Castle – Polandia
Disebut benteng Malbork karena lokasinya terletak di Malbork. Dibangun oleh orde ksatria teutonic yang berkeinginan untuk merawat orang Katholik yang sakit di Polandia. Benteng ini sekarang menjadi contoh klasik bentuk benteng zaman abad pertengahan.
5. Palanok Castle – Ukraina
INFOMANIER.blogspot.com
http://update-berita-terkini.blogspot.com/2011/02/5-benteng-yang-tidak-tertaklukan.html